Korban meninggal banjir Sumatera naik jadi 1022, 206 hilang hingga 15 Desember siang

Kepala BNPB meninjau lokasi desa sibalanga, Kecamatan Adian Koting, Kabupaten Tapanuli Utara, Sumatera Utara, pada Kamis (27/11) sore. (Bidang Komunikasi Kebencanaan / Dume Harjuti Sinaga)
Jumlah korban banjir di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat hingga 15 Desember 2025 siang telah meningkat menjadi 1022 orang meninggal, 206 orang hilang, dan 7.000 orang luka-luka.
Jakarta (Indonesia Window) – Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan bahwa jumlah korban banjir di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat hingga 15 Desember 2025 siang telah meningkat menjadi 1022 orang meninggal, 206 orang hilang, dan 7.000 orang luka-luka.Di Aceh, jumlah korban banjir adalah 424 orang meninggal, 32 orang hilang, dan 4.300 orang luka-luka. Di Sumatera Utara, 355 orang tewas, 84 orang hilang, dan 2,300 orang luka-luka. Di Sumatera Barat, tercatat 243 orang meninggal, 90 orang hilang, dan 382 orang luka-luka.BNPB juga melaporkan, 1.200 fasilitas umum rusak. Bencana tersebut juga berdampak pada 219 fasilitas kesehatan, 581 fasilitas pendidikan, 434 rumah ibadah, 290 gedung/kantor, dan 145 jembatan.Selain itu, BNPB melaporkan 158.049 rumah rusak. Sebanyak 52 kabupaten terdampak.Laporan: RedaksiBagikan
Komentar
Berita Terkait

Wamendag optimistis keketuaan RI tingkatkan pertumbuhan ekonomi ASEAN
Indonesia
•
22 Mar 2023

Tajuk Xinhua: Xi Jinping sampaikan ucapan selamat jelang Tahun Kelinci (Bagian 2-selesai)
Indonesia
•
20 Jan 2023

Pertamina temukan cadangan minyak dan gas bumi di Kepulauan Seribu
Indonesia
•
17 Aug 2021

KBRI rencanakan pembentukan dewan bisnis Indonesia-Sudan
Indonesia
•
14 Dec 2020
Berita Terbaru

Fokus Berita – Lembaga konservasi minta dilibatkan dalam pembuatan peraturan oleh pemerintah
Indonesia
•
30 Jan 2026

Feature - Napas budaya Mahasiswa Indonesia di Singapura
Indonesia
•
27 Jan 2026

Kajian ilmiah – Dr. Syafiq Riza Basalamah bedah urgensi akhlak dan kekuatan doa di CONNECT 2026
Indonesia
•
26 Jan 2026

Tantangan zaman makin kompleks, CONNECT 2026 hadirkan 'event' dakwah perspektif global
Indonesia
•
24 Jan 2026
